Pada postingan kali ini etikbisnis akan memberikan penjelasan tentang pengertian Corporate Social Responsibility (CSR), dan menguraikan tugas Perusahaan dalam tanggung jawab terhadap lingkungannya. Untuk itu saya berharap setelah anda membaca materi pada postingan ini kamu dapat memahami dan mampu menjelaskan Pengertian CSR dan Manfaat CSR dan CSR dalam ekonomi berkelanjutan.
Materi yang akan dibahas pada postingan ini meliputi tentang pengertian Corporate Social Responsibility, Prinsip Corporate Social Responsibility, Manfaat dan Indikator keberhasilan CSR serta Etika bisnis dan Coporate Socila Responsibility.
Pengertian Corporate Social Responsibility (CSR)
Pesatnya laju pertumbuhan pembangunan ekonomi sesudah perang Dunia kedua telah memberikan sumbangan yang besar terhadap berbagai pembangunan dibanyak negara di dunia dengan laju pertumbuhan ekonomi tersebut tidak saja sebagai suatu berkah bagi umat manusia namun berdampak negatif terhadap... (Selengkapnya)
Perkembangan Corporate Social Responsibility Saat Ini
Kemajuan teknologi telah banyak bermanfaat bagi manusia dalam menuhi kebutuhan manusia baik di bidang pangan, sandang dan papan (perumahan) selanjut kemajuan teknologi telah memperpendek jarak antara kimunitas dalam melakukan komunikasi dan perjalanan keberbagai manca negara. Kemudahan tersebut selain positif telah juga membawa efek negatif terhadap...(Selengkapnya)
Manfaat dan Indikator keberhasilan CSR Bagi Perusahaan
Langkah Untuk Keberhasilan Coporate Social Responsibility. Langkah yang perlu dilakukan oleh suatu perusahaan untuk berhasilan Coporate Social Responsibility dapat dilihat dalam...(Selengkapnya)
Well, itulah materi tentang Penjelasan Lengkap Corporate Social Responsibility (CSR) yang dapat saya jelaskan pada tulisan di postingan kali ini. Semoga apa yang saya jelas bisa dengan muda kamu mengerti.
Share this
Penjelasan Lengkap Corporate Social Responsibility (CSR)
4/
5
Oleh
Unknown